UH BANGUN RUANG (BOLA)
  • 1. Hanif membuat parasut besar dari plastik berbentuk belahan bola sebanyak 15 buah. Jika panjang jari-jari parasut 2 m, maka luas plastic minimal yang diperlukan adalah .... ( = 3,14)
A) 616,0 m2
B) 753,6 m2
C) 376,8 m2
D) 188,4 m2
  • 2. Sebuah benda berbentuk belahan bola dengan panjang diameter 12 cm. Volume benda adalah ....
A) 432  cm3
B) 288  cm3
C) 216  cm3
D) 144  cm3
  • 3. Volume sebuah bola dengan diameter 10 cm dan (π = 3,14) adalah ….
A) 1570 cm3
B) 523,33 cm3
C) 3140 cm3
D) 1046,66 cm3
  • 4. Volume sebuah bola adalah 288π cm3. Luas kulit bola tersebut adalah ….
A) 144π cm2
B) 24π cm2
C) 108π cm2
D) 36π cm2
  • 5. Volume bola dengan diameter 7 dm adalah ….
A) 1.257,6 dm3
B) 628,8 dm3
C) 25,6 dm3
D) 179,5 dm3
  • 6. Luas bola dengan jari-jari 5 cm adalah ….
A) 628 cm2
B) 314 cm2
C) 179,5 cm2
D) 78,5 cm2
  • 7. Luas kulit bola yang berdiameter 18 cm dan π = 3,14 adalah ….
A) 1.017,36 cm2
B) 763,02 cm2
C) 254,34 cm2
D) 508,68 cm2
  • 8. Perbandingan luas dua bola yang masing-masing berdiameter 3,5 cm dan 7 cm berturut-turut adalah ….
A) 1 : 8
B) 4 : 1
C) 1 : 2
D) 1 : 4
  • 9. Volume bola yang luasnya 154 cm2 adalah ….
A) 179,67 cm3
B) 1.437,3 cm3
C) 1.652 cm3
D) 1.408 cm3
  • 10. Luas permukaan bola yang berdiameter 50 cm dan π = 3,14 adalah ….
A) 15.700 cm2
B) 3.925 cm2
C) 31.400 cm2
D) 7.850 cm2
  • 11. Kubah masjid berbentuk setengah bola yang akan dilapisi alumunium di sisi luarnya. Panjang jari-jari kubah 3,5 m, luas alumunium minimal yang dibutuhkan adalah ....
A) 770 m2
B) 154 m2
C) 1.540 m2
D) 77 m2
  • 12. Sebuah benda berbentuk belahan bola dengan panjang diameter 12 cm. Volume benda adalah ....
A) 432  cm3
B) 144  cm3
C) 288  cm3
D) 216  cm3
  • 13. Volume bola terbesar yang dapat dimasukkan ke dalam sebuah kubus dengan panjang rusuk 24 cm adalah ....
A) 1.728  cm3
B) 6.912  cm3
C) 2.304  cm3
D) 3.456  cm3
  • 14. Sebuah benda padat berbentuk setengah bola dengan jari-jari 21 cm. Luas seluruh permukaan benda tersebut adalah ....
A) 1.386 cm2
B) 4.158 cm2
C) 2.772 cm2
D) 924 cm2
  • 15. Volume bola terbesar yang dapat dimasukkan ke dalam dus berbentuk kubus dengan panjang rusuk 12 cm adalah ....
A) 288  cm2
B) 576  cm3
C) 432  cm3
D) 144  cm2
  • 16. Volume bola terbesar yang dapat dimasukkan ke dalam dus berbentuk kubus dengan panjang rusuk 18 cm adalah ....
A) 468  cm3
B) 972  cm3
C) 1.296  cm3
D) 324  cm3
  • 17. Ali membuat parasut besar dari plastik berbentuk belahan bola sebanyak 15 buah. Jika panjang diameter 4 m dan  = 3,14, maka luas plastik minimal yang diperlukan adalah ...
A) 376,8 m2
B) 616,0 m2
C) 753,6 m2
D) 188,4 m2
  • 18. Sebuah bola akan dimasukkan ke dalam kubus dengan panjang rusuk 20 cm. Volume bola terbesar yang dapat masuk ke dalam kubus adalah .... ( = 3,14)
A) 2.093,33 cm
B) 3.140,00 cm3
C) 418,67 cm3
D) 4.186,67 cm3
  • 19. Kubah sebuah bangunan berbentuk belahan bola (setengah bola) dengan panjang diameter 14 meter. Pada bagian luar kubah akan dicat dengan biaya Rp25.000,00 per meter persegi. Biaya yang dikeluarkan untuk pengecatan kubah tersebut adalah ....
A) Rp3.850.000,00
B) Rp11.550.000,00
C) Rp15.400.000,00
D) Rp7.700.000,00
  • 20. Dua buah bola memiliki perbandingan jari-jari r1 : r2 = 2 : 3. Jika luas kulit bola I = 400  cm2, maka luas kulit bola II adalah ....
A) 720  cm2
B) 900  cm2
C) 600  cm2
D) 480  cm2
  • 21. Budi membuat sebuah parasut berbentuk belahan bola dari kain katun dengan panjang diameter 7 m. Jika harga kain katun Rp30.000,00 setiap m2, maka biaya yang dikeluarkan untuk membeli kain katun tersebut adalah ….
A) Rp2.680.000,00
B) Rp4.620.000,00
C) Rp2.310.000,00
D) Rp3.400.000,00
  • 22. Luas seluruh permukaan batu pejal yang berbentuk belahan bola adalah 108 cm2. Volume batu tersebut adalah ….
A) 135  cm3
B) 72  cm3
C) 270  cm3
D) 144  cm3
Students who took this test also took :

Created with That Quiz — where test making and test taking are made easy for math and other subject areas.